Berkat Shopee Live, UMKM & Brand Lokal Catatkan Pertumbuhan Signifikan di Awal Tahun 2024
BERITA NANA4D – Perkembangan tren belanja masyarakat yang saat ini makin dinamis menjadikan pengalaman belanja bukan lagi sekadar kegiatan fungsional, melainkan sebuah pengalaman penuh daya tarik yang menyenangkan. Mewujudkan hal tersebut, Shopee menghadirkan fitur interaktif, Shopee Live untuk menghubungkan para pengguna jadi lebih dekat melalui pengalaman belanja penuh interaksi dan konten visual. Melihat pencapaian semester…